Berawal dari kebakaran yang terjadi di Kelurahan Sunter Agung dan Kelurahan Sunter Jaya, Jakarta Utara, pertengahan September lalu, sebagian kecil anggota masyarakat yang menjadi korban si jago merah masih bertahan di lokasi. Sebagiam besar korban mengikuti program relokasi yang disiapkan Pemprov DKI Jakarta ke Rusun Merunda.
Hari Selasa (19/11), Kantor Berita Politik RMOL mengunjungi korban kebakaran yang masih enggan pindah ke Rusun Merunda dan memilih bertahan di bekas lokasi kebakaran, dan menyaksikan mereka mengemasi sisa-sisa barang mereka.
(Foto: Ahmad Alfian)
SEBELUMNYA
Duet Anies dan Imin DideklarasikanBERIKUTNYA
Gelora Resmi Dukung Prabowo